Dunia fashion selalu mengalami kemajuan dari tahu ke tahun, terutama tas. Banyak brand fashion yang setiap tahunnya mengeluarkan produk-produk baru mereka.
Totebag, merupakan salah satu tas yang menjadi primadona dan selalu menjadi favorit banyak kalangan, terutama di kalangan para anak sekolah. Totebag sendiri adalah tas yang terbuat dari bahan kanvas atau bahan ringan lainnya yang mudah di bawa.
Ada beberapa keunggulan yang dimiliki totebag dibanding as lainnya, diantaranya :
- Bersifat ringan namun kuat, hal ini dipengaruhi oleh bahan yang digunakan. Umumnya totebag ini menggunakan bahan kanvas, blacu atau kulit sintetis yang seperti kita ketahui memiliki karakteristik kuat, awet dan tahan lama.
- Dapat digunakan untuk berbagai keperluan, bentuknya yang simple dan cara pemakaiannya yang cukup di sampirkan di bahu membuat totebag cocok untuk di pakai di berbagai keperluan serta dapat dipadukan dengan berbagai gaya outfit kamu.
- Terlihat sylish walaupun mampu memuat banyak barang, totebag umumnya berukuran besar dan mampu memuat cukup banyak barang. Namun tetap dapat membuat pemakainya terlihat stylish dan elegant di saat yang bersamaan.
- Desain yang beragam sehingga kamu bisa memilih totebag sesuai dengan einginan dan kebutuhan kamu.
Contohnya totebag yang di produksi Vendortas.id ini. Seperti yang dijelaskan di atas, umumnya totebag terbuat dari bahan kanvas, blacu, atau kulit sintetis. Tapi dalam produksinya kali ini, Vendortas.id menggunakan bahan corduroy sebagai bahan utama pembuatan totebagnya. Yang membuatnya unik, handle yang digunakan dalam totebag corduroy ini adalah pada bagian handle yang dibuat dengan menggunakan tali webbing.
Yuk tunggu apalagi, segera custom totebag impian kamu. Karena disaat ini totebag bisa menajdi salah satu peluang bisnis yang menjanjikan loh. Kenapa? Karena totebag ini masih memiliki banyak peminat entah dari kalangan para pelajar sampai para pekerja kantoran.
Kalo kamu berminat untuk custom totebag dengan desain yang kamu inginkan, kamu bisa nih langsung konsultasi dengan adamin kami lewat WhatsApp dengan nomor 0821-1793-2123. Atau kamu bisa juga nih lansung visit ke workshop kami di alamat Taman Kopo Indah, Blok B2-4A, No. 11, Kec Margahayu, Kab. Bandung, 40225. UntukĀ tau lebih lanjut mengenai Pabriktas.id, kamu juga bisa nih cek portofolio kami dengan mengunjungi laman instagram dengan akun @ vendortas.id.